apa yang dimaksud dengan adat istiadatAdat yaitu kebiasaan-kebiasaan yang berkembang dan terbentuk dari suatu masyarakat atau daerah, serta dijunjung dan dipatuhi oleh masyarakat sekitar. Sedangkan adat istiadat ialah kebiasaan sosial yang sudah lamaPengertian adat istiadat adalah tata kelakuan turun-temurun dari generasi satu ke generasi lain sebagai bentuk warisan. Adat istiadat disebut juga sikap atau kelakuan